Jakarta – Sektor pariwisata memang sangat terdampak wabah pandemi corona Covid-19 yang sudah hampir setahun melanda Indonesia. Meski begitu rasa optimisme tetap ada di tahun yang baru ini. Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif/Kepala Badan Pariwisata dan Ekonomi Kreatif, Sandiaga Uno, optimistis 2021 akan menjadi tahun dalam pemulihan sektor ekonomi kreatif secara global. “Tahun internasional ekonomi […]
Penulis: Edwin Sofian
Kementerian Koperasi dan UKM Kembangkan Inkubasi Usaha Terintegrasi
JAKARTA – Kementerian Koperasi dan UKM terus berusaha melahirkan inovasi kebijakan, yakni mendorong tranformasi UMKM dari sektor informal ke formal, tranformasi ke digital, penggunaan inovasi dan teknologi serta tranformasi ke rantai nilai global. Menteri Koperasi dan UKM Teten Masduki mengatakan, salah satu program strategisnya adalah pengembangan wirausaha muda inovatif dan berkelanjutan melalui inkubasi usaha terintegrasi. Menurutnya […]
Indeks Persepsi Korupsi Indonesia Turun, Ini Respons Istana
Jakarta – Juru Bicara Presiden, Fadjroel Rachman merespons Indeks Persepsi Korupsi (IPK) Indonesia yang turun ke angka 37. Dia mengatakan bahwa Presiden Joko Widodo atau Jokowi tetap berkomitmen membentuk pemerintahan yang bersih tanpa korupsi. “Pada intinya, Presiden Jokowi tegas untuk menciptakan pemerintahan antikorupsi,” ucap Fadjroel kepada wartawan, Kamis (28/1/2021). Menurutnya, Jokowi selaku menekankan kementerian/lembaga dan […]
Subdit III Resmob Ditreskrimum Polda Metro Tangkap Polisi Gadungan
JAKARTA – Subdit III Resmob Ditreskrimum Polda Metro Jaya menangkap RMF (39) polisi gadungan yang melakukan penipuan terhadap korbannya S sebanyak Rp 140 juta. S ditangkap di daerah Kelapa Gading, Jakarta Utara, pada 22 Januari 2021. Kabid Humas Polda Metro Jaya Kombes Pol Yusri Yunus mengatakan bahwa S merupakan disersi polisi di wilayah Sulawesi Selatan […]
Kunjungan Kerja Pangdam Jaya Beserta Ketua Persit KCK PD Jaya Ke Denzipur 3/ATD
JAKARTA-CIJANTUNG – Pangdam Jaya/Jayakarta Mayjen TNI Dudung Abdurachman S.E., M.M., didampingi oleh Ketua Persit KCK PD Jaya Ny. Rahma Dudung Abdurachman beserta rombongan melaksanakan kunjungan kerja ke Detasemen Zeni Tempur 3/Agni Tirta Dharma (Denzipur 3/ATD) di Jl. Pendidikan II Cijantung, Jakarta Timur, Kamis (28/01/2021). Setibanya di Markas Denzipur 3/ATD, Pangdam Jaya beserta rombongan disambut oleh […]
Polda Metro Jaya Menangkap Pelaku Penjual Satwa Langka
JAKARTA – Polda Metro Jaya menangkap tersangka Y pelaku-jual-beli satwa dilindungi. Penangkapan Y berlangsung dengan operasi penyamaran petugas yang seolah-olah hendak membeli satwa melalui media sosial online. Dari tersangka, petugas Sub Direktorat 3 Sumber Daya Alam dan Lingkungan (Subdit 3 Sumdaling) di Ditreskrimsus Polda Metro menyita sejumla satwa yang diperjual-belikan itu. Antara lain satu ekor […]
Dalam Kasus Korupsi Bansos M. Nurdin, Anggota Komisi III DPR RI : Kita Hormati Proses Hukum
JAKARTA – Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) menegaskan bakal menyelidiki sosok `madam` dalam kasus korupsi bantuan sosial (bansos) yang menjerat mantan Menteri Sosial Juliari Peter Batubara. Istilah Madam dalam kasus korupsi Bansos muncul dalam laporan Koran Tempo. Madam, sebagaimana dilaporkan Tempo, mengacu ke seorang petinggi elite PDI Perjuangan. Pelaksana Tugas Juru Bicara Penindakan KPK, Ali Fikri, […]
Wagub DKI Sebut Penerima Bansos Tunai Ada 2 Juta Kepala Keluarga
JAKARTA– Wakil Gubernur DKI Jakarta Ahmad Riza Patria menyebut penerima bantuan sosial (bansos) tunai di Ibu Kota berjumlah 2 juta kepala keluarga. Jumlah ini merupakan gabungan dari beban yang ditanggung Kementerian Sosial dan Pemerintah Provinsi DKI Jakarta. “Mari kita manfaatkan bantuan Rp 300 ribu per bulan setiap kepala keluarga yang jumlahnya di Jakarta dari pemerintah […]
KPU Depok Tetapkan Idris-Imam Wali Kota dan Wakil Wali Kota Terpilih
DEPOK – Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kota Depok akhirnya menggelar rapat pleno penetapan Mohammad Idris -Imam Budi Hartono sebagai wali kota dan wakil wali kota Depok terpilih periode 2021-2026. Sebelumnya, rapat pleno ini tertunda karena KPU belum menerima Buku Register Perkara Konstitusi (BRPK) dari Mahkamah Konstitusi (MK) sebagai prasyarat agar kegiatan penetapan paslon terpilih dapat […]
Mengenal Jenderal Hoegeng: Jenderal Purnawirawan Polri Teramat Jujur dan Pribadi yang Langka Saat ini
JAKARTA – Kisah polisi teladan yang satu ini memang tak bisa lepas dari ingatan dan hati masyarakat. Siapa lagi kalau bukan mantan Kapolri Jenderal Polisi (Purn.) Hoegeng Imam Santosa yang dikenal tegas tak manfaatkan jabatan. Meski di bawah panji rezim otoriter, Hoegeng pun tetap berpendirian teguh sesuai prinsipnya. Bergelimang harta dengan karier moncer justru membuatnya takut […]
Tidak Ada Postingan Lagi.
Tidak ada lagi halaman untuk dimuat.