JAKARTA. Direktur Jenderal (Dirjen) Kependudukan dan Pencatatan Sipil (Dukcapil) Kementerian Dalam Negeri (Kemendagri) Zudan Arif Fakrulloh mengimbau masyarakat yang hendak melakukan vaksin tapi belum memiliki Nomor Induk Kependudukan (NIK) untuk segera melapor ke Dinas Dukcapil maupun Dinas Kesehatan setempat. Hal ini supaya penerbitan NIK dapat segera diproses, sehingga bisa dilakukan penyuntikan vaksin Covid-19. Hal itu […]
Bima Arya Kejar Target 15.000 Pelajar Kota Bogor Akan Tervaksin Perhari
BOGOR KOTA. Demi mengejar target 15.000 orang per hari yang divaksi, Bima Arya bergerak cepat menggandeng berbagai pihak untuk mensukseskan gerakan vaksinasi Covid-19 di Kota Bogor. Demi merealisasikan target tersebut, Politis Partai Amanat nasional ini terus melakukan berbagai langkah koordinasi dan berkolaborasi dengan berbagai pihak yang ada di Kota Bogor untuk mensukseskan program tersebut. Pada […]
Kemendagri Apresiasi Pembentukan Perda Inovasi di Provinsi Jambi Dalam Memperkuat Inovasi Daerah
JAKARTA. Kepala Badan Litbang Kementerian Dalam Negeri, Agus Fatoni mengapresiasi upaya Pemerintah Provinsi Jambi dalam melakukan penguatan inovasi daerahnya. Penguatan tersebut dilakukan dengan membentuk Peraturan Daerah Nomor 2 Tahun 2020 tentang Penyelenggaraan Inovasi di Daerah. Menurut Fatoni langkah tersebut menunjukkan semangat dan komitmen dari kepala daerah, DPRD, dan segenap jajaran Pemerintah Provinsi Jambi dalam memacu […]
Wakil Walikota Depok Serahkan Bansos Sedekah Bersama di Kelurahan Pondok Cina
Pemerintah Kota (Pemkot) Depok kembali menyalurkan bantuan sembako kepada warga terdampak Covid-19 melalui program Depok Sedekah Bersama. Hingga kini total bantuan yang telah disalurkan sebanyak 1.415 paket
Bima Arya Apresiasi DANA Terkait Bantuan Penanganan Pandemi di Bogor
Walikota Bogor Bima Arya di tempat terpisah turut mengapresiasi dan berterima kasih atas bantuan yang diberikan DANA dalam menangani pandemi Covid di wilayah Bogor
Pilkades Serentak di Kabupaten Pesisir Barat Provinsi Lampung Dilaksanakan Taat Prokes
JAKARTA. Pemilihan Kepala Desa (Pilkades) Serentak di Kabupaten Pesisir Barat Provinsi Lampung dilaksanakan dengan menaati protokol kesehatan. Kegiatan tersebut dilakukan pada Kamis (29/7/2021) dengan jumlah desa (pekon) pelaksana sebanyak 6 desa dan diikuti 16 calon Kepala Desa (peratin). Sementara, jumlah TPS di Kabupaten Pesisir Barat tercatat sebanyak 6 TPS dengan total pemilih sebanyak 2.152 orang. […]
Kemendagri Apresiasi Pemprov Bali Tindaklanjuti Inmendagri PPKM Level Empat dengan Surat Edaran Gubernur
JAKARTA. Kementerian Dalam Negeri (Kemendagri) mengapresiasi Pemerintah Provinsi (Pemprov) Bali yang menindaklanjuti Instruksi Menteri Dalam Negeri (Inmendagri) Nomor 24 Tahun 2021 tentang Pemberlakuan Pembatasan Kegiatan Masyarakat (PPKM) Level 4 dan Level 3 Covid-19 di Wilayah Jawa dan Bali dengan mengeluarkan Surat Edaran (SE) Gubernur terkait Pemberlakuan PPKM Level 4 di wilayah tersebut. “Kami mengapresiasi, Gubernur […]
Pelaksanaan PPKM di Brebes Dinilai Berjalan Baik
BREBES KAB. Pelaksanaan Pemberlakuan Pembatasan Kegiatan Masyarakat (PPKM) di Kabupaten Brebes, Jawa Tengah, dinilai berjalan baik. Hal itu berdasarkan indikator pengendalian pandemi Covid-19 di yang menunjukkan tren perbaikan. Di Kabupaten Brebes saat ini terjadi penurunan tren kasus penularan atau positivity rate, penurunan angka kematian atau fatality rate, penurunan tingkat keterisian tempat tidur rumah sakit (bed […]
Mendagri Apresiasi Realisasi Insentif Nakes Kabupaten Brebes Capai Hampir 100 Persen
BREBES KAB. Menteri Dalam Negeri (Mendagri) Muhammad Tito Karnavian mengapresiasi realisasi anggaran insentif bagi tenaga kesehatan daerah di Kabupaten Brebes. Berdasarkan data yang dikantongi Kementerian Keuangan dan laporan pemerintah daerah yang diolah pada 23 Juli 2021, realisasi anggaran insentif tenaga Kesehatan (Nakes) mencapat 97,91 persen. “Saya apresiasi dan terima kasih atas nama pemerintah pusat dan […]
Sambangi Kabupaten Cirebon, Mendagri Minta Realisasi Insentif Nakes Ditingkatkan
CIREBON KAB. Menteri Dalam Negeri (Mendagri) Muhammad Tito Karnavian melakukan kunjungan kerja ke Kabupaten Cirebon dan langsung mengadakan pertemuan dengan Bupati Cirebon beserta jajaran. Dalam pertemuan itu, Mendagri meminta agar realisasi anggaran insentif bagi tenaga kesehatan (nakes) ditingkatkan. Pasalnya, berdasarkan data dari Kementerian Keuangan dan laporan pemerintah daerah yang diolah pada 24 Juli 2021, jumlah […]
Tidak Ada Postingan Lagi.
Tidak ada lagi halaman untuk dimuat.