SOLO – Gibran Rangkabuning Raka (Gibran) disebut-sebut berpeluang besar menjadi orang nomor satu di Ibu Kota, mengikuti jejak ayahnya, Joko Widodo. Menanggapi hal tersebut, Gibran menegaskan akan lebih fokus untuk menjalani tugas ke depan sebagai Wali Kota Solo. Putra sulung presiden ketujuh itu juga berjanji untuk tidak meninggalkan Kota Bengawan. FX Hadi Rudyatmo, Walikota Kota […]
Penulis: Edwin Sofian
Pemerintah Terbitkan Aturan Ketat Bagi Pelancong ke Bali Menjelang Libur Panjang Imlek,
JAKARTA – Juru Bicara Satgas Covid-19, Wiku Adisasmito menegaskan, pemerintah memberlakukan aturan ketat bagi pelancong khususnya yang ingin berpergian ke Bali. Diketahui, aturan tersebut terkait tes Covid-19 baik yang menggunakan tes antigen dan PCR. Menurut Wiku, untuk perjalanan dalam negeri ke pulau Bali akan diberlakukan aturan berbeda bagi yang menggunakan jalur udara laut dan darat, […]
Kritik Pers Seperti Jamu yang Menguatkan untuk Pemerintah
JAKARTA – Hari Pers Nasional (HPN) diperingati setiap 9 Februari bertepatan dengan Hari Ulang Tahun Persatuan Wartawan Indonesia (PWI) yang berdiri pada 9 Februari 1946. Peringatan HPN pun dikukuhkan dalam Keputusan Presiden Nomor 5 Tahun 1985. Untuk 2021, peringatan HPN awalnya akan dilaksanakan di Kendari, Sulawesi Tenggara. Namun karena pandemi Covid-19 HPN 2021 diselenggarakan di […]
Arab Saudi Melarang 20 Negara Masuk, Jemaah Umrah Indonesia Gagal Berangkat
JAKARTA – Pemerintah Kerajaan Arab Saudi kembali menutup akses masuk bagi 20 negara untuk menghindari penularan virus corona (Covid-19). Sebelumnya Arab Saudi telah mengumumkan suksesnya penanganan Covid-19 di Arab Saudi dan menjadi negara keempat yang paling aman dikunjungi di masa pandemi. Namun, munculnya peningkatan kasus membuat Arab Saudi melakukan pengetatan kembali. “Kementerian Dalam Negeri Arab […]
Pemusnahan Narkoba: Menuju Jakarta Zero Narkoba
JAKARTA – Direktorat Narkoba Polda Metro Jaya beserta Polres jajaran hari ini memusnahkan barang bukti narkotika berbagai jenis. Barang bukti narkotika yang dimusnahkan hari ini merupakan hasil pengungkapan kasus narkotika dalam kurun waktu empat bulan. Pemusnahan barang bukti narkotika tersebut berlangsung di lapangan Polda Metro Jaya dan dipimpin langsung oleh Kapolda Metro Jaya, Irjen Pol […]
Mungkinkah Virus Corona Menyerang Anjing dan Kucing?
JAKARTA – Hingga saat ini, belum ada bukti yang menunjukkan penularan virus corona penyebab Covid-19 dari hewan perliharaan seperti anjing dan kucing ke manusia. Namun, jauh sebelum pandemi Covid-19 melanda, virus corona telah menjadi ancaman bagi hewan peliharaan. “Di hewan, virus corona sudah ada sebelum virus corona [penyebab Covid-19] ada di manusia. Ini biasanya pada […]
Airin Rachmi Diany: Dua Periode Paripurna Memajukan Tangsel
JAKARTA – Warga Kota Tangerang Selatan (Tangsel) bagaimana tidak bahagia dipimpin oleh seorang perempuan berparas cantik dan cerdas. Airin Rachmi Diany, perempuan kelahiran Banjar, 28 Agustus 1976 itu telah memimpin Tangsel selama dua periode, 2011 hingga sekarang. Mungkin tak banyak perempuan yang mau terjun ke dunia politik dan bersusah payah mendengerkan keluhan warga setiap saat. […]
Netty Prasetiyani Aher (Fraksi PKS): Berani dan Tegas pada Kebijakan Pemerintah yang Tidak Benar
JAKARTA – Sepak terjang Netty Prasetiyani Heryawan, tidak diragukan lagi dalam hal ketegasan, seperti ketagasannya pada suaminya sendiri, bahwa beliau akan menyiapkan sebuah peti mati bagi suaminya bila terlibat kasus korupsi. Hal itu Ia lakukan sebab selama ini dirinya selalu mendukung sang suami untuk memberantas korupsi. Kelahiran Jakarta 15 Oktober 1968 ini, Netty adalah seorang […]
Walikota Tanggerang Arief Wismansyah: Jadikan Tangerang Kota yang Nyaman & Dicintai Warganya
TANGERANG – Arief R Wismansyah lahir di sebuah klinik bersalin sederhana milik orang tuanya di Karawaci, Kota Tangerang, 23 April 1977. Suatu tempat di mana jadi cikal bakal berdirinya Group Rumah Sakit Lokal dan kebanggaan Tangerang yakni RS Sari Asih Group. Kedua orang tuanya, H. Marsudi Haryoputro dan Hj. Siti Rochayah, berasal dari sebuah kampung […]
Dihadiri Presiden Jokowi: Sah! Mardani Maming Ketua Umum Hipmi Terpilih 2019-2022
Jakarta – Musyawarah Nasional Himpunan Pengusaha Muda Indonesia (HIPMI) ke XVI selesai sudah. Munas yang berlangsung di Hotel Sultan, Senayan 2019, ini menghasilkan Mardani H Maming sebagai Ketua Umum HIPMI periode 2019-2022. Mardani menggantikan Bahlil Lahadalia. Mardani terpilih menjadi Ketum Hipmi setelah menang telak atas dua pesaingnya, Ajib Hamdani dan Bagas Adhadirgha. Mantan bupati Tanah Bambu, […]
Tidak Ada Postingan Lagi.
Tidak ada lagi halaman untuk dimuat.