JAKARTA. Badan Amil Zakat Nasional (BAZNAS) akan menggelar Rapat Koordinasi Nasional (Rakornas) Zakat 2021 di Jakarta, Ahad-Selasa, 4-6 April 2021. Rakornas akan dibuka oleh Wakil Presiden RI, Bapak Prof. Dr. KH. Ma’ruf Amin. Hal itu dikemukakan Ketua BAZNAS, Prof. Dr. KH. Noor Achmad, MA, kepada wartawan dalam konferensi pers di lokasi rakornas, Hotel Grand Mercure, […]
Kategori: BERITA
Resosialisasi Penerima Manfaat Bersinergi dengan Pihak Terkait
BUNGO (1 April 2021). Balai Anak Alyatama Jambi sebagai Unit Pelaksana Teknis (UPT) milik Kementerian Sosial melakukan resosialisasi terhadap penerima manfaat atas nama EY yang telah selesai menjalani rehabilitasi sosial di Balai Anak Alyatama Jambi. Kegiatan resosialisasi ini dilaksanakan oleh Jerikson Saragih selaku Pekerja Sosial dan Saiful Rizal selaku Penyuluh Sosial. Resosialisasi dan penyerahan kepada […]
Mau nyapres, Menteri harus mundur !!!
Beberapa nama menteri masuk dalam bursa calon presiden tahun 2024. Ini berdasarkan dari hasil survei nasional yang di lakukan oleh beberapa lembaga survei ternama seperti LSI (Lembaga Survey Indonesia) dari tanggal 25-31 Januari 2021 dan Indobarometer dari tanggal 1-10 Februari 2021. Dari hasil dua lembaga survei tersebut ada beberapa nama menteri yang ikut mencuat sebagai […]
JANGAN LUPAKAN 3 APRIL, HARI NKRI!
Oleh : Dr. Adian Husaini (Ketua Umum Dewan Da’wah Islamiyah Indonesia) Jangan lupakan tanggal 3 April! Itulah tanggal bersejarah bagi bangsa Indonesia! Pada 3 April 1950, Mohammad Natsir, ketua Fraksi Partai Masyumi mengajukan ”Mosi Integral” di Parlemen RIS (Republik Indonesia Serikat). Peristiwa itu dikenal sebagai pengajuan ”Mosi Integral Natsir”, yang memungkinkan bersatunya Negara-negara Bagian RIS ke […]
Mendagri Tekankan Pentingnya Penanganan Konflik Sosial untuk Pembangunan Berkelanjutan
BANJARMASIN. Menteri Dalam Negeri (Mendagri) Muhammad Tito Karnavian menekankan pentingnya penanganan konflik sosial untuk pembangunan berkelanjutan. Menurut Mendagri Tito, keadaan sosial dan keamanan yang kondusif akan memudahkan pemerintah daerah dalam melakukan pembangunan. “Konflik sosial adalah bagian dari keamanan, semua program Pemerintah tidak akan bisa dilaksanakan jika terjadi instabilitas keamanan, konflik sosial,” katanya saat menutup Rapat […]
WELEH, TELORIS LAGI
Oleh : M Rizal Fadillah Belum jelas detail kasus bom bunuh diri di Gereja Katedral Makassar yang berlanjut pada penggerebegan Condet dengan barang bukti aneh buku fisika, soal 212, hingga atribut FPI, kini muncul lagi cerita teloris baru di Mabes Polri. Wanita berjilbab yang ditembak polisi hingga tewas. Adalah Zakiah Aini konon mahasiswi yang masuk […]
AMPUN DACH ! INI NEGARA APA EVENT ORGANIZER?
Oleh : Ahmad Khozinudin (Sastrawan Politik) Ada-ada saja kelakuan para pemangku kebijakan di Negeri ini, mengelola Negara seperti sedang mendongeng saja. Dulu bicara tentang Potensi Racun Kalajengking, selanjutnya potensi duit Rp 11.000 Triliun yang katanya sudah ada di kantong, sekarang Negara malah ngurusi ajang ajangan untuk mencari bakat. Mengelola Negara kok kayak mendongeng ? Sebagaimana […]
Kemendagri Perkuat Pengelola Pengaduan Pelayanan Publik
JAKARTA. Guna memperkuat pengelola pengaduan pelayanan publik, Kementerian Dalam Negeri (Kemendagri) menggelar Rapat Koordinasi Pengelola Pengaduan Pelayanan Publik dengan melibatkan pejabat pengelola pengaduan pelayanan publik dari 34 provinsi, di Hotel Harris Vertu, Jakarta Pusat, Rabu (31/3/2021). Dalam laporannya, Kepala Pusat Penerangan (Kapuspen) Kemendagri Benni Irwan menjelaskan, untuk mendukung pelayanan publik agar lebih optimal, dibutuhkan kerja […]
Resmikan Rakornas Dukcapil 2021, Mendagri: Jadikan Momentum Evaluasi
JAKARTA. Menteri Dalam Negeri (Mendagri), Tito Karnavian, meresmikan Rapat Koordinasi Nasional Kependudukan dan Pencatatan Sipil (Rakornas Dukcapil) tahun 2021. Mengusung tema “Kontribusi Dukcapil Dalam Mendukung Vaksinasi Covid-19 dan Penanganan Stunting Guna Meningkatkan Kualitas Hidup Masyarakat”, Rakornas diresmikan di Gedung Sasana Bhakti Praja, Kemendagri, Jakarta, Selasa (30/03/2021). Di tengah-tengah pengarahannya, Mendagri Tito mengharapkan acara tahunan ini […]
Kemendagri Jalin Nota Kesepahaman dengan Kemensos dan Forum Rektor Indonesia terkait Data Desa Presisi
JAKARTA. Menteri Dalam Negeri (Mendagri) Muhammad Tito Karnavian menandatangani nota kesepahaman antara Kementerian Dalam Negeri (Kemendagri), Kementerian Sosial (Kemensos), dan Forum Rektor Indonesia (FRI), di Gedung C Sasana Bhakti Praja Kantor Kemendagri, Senin (29/3/2021). Nota Kesepahaman tersebut, terkait dukungan data dan informasi yang presisi menyangkut tata kelola pemerintah desa/kelurahan dan penyelenggaraan sosial desa/kelurahan. Mendagri menjelaskan, […]
Tidak Ada Postingan Lagi.
Tidak ada lagi halaman untuk dimuat.