JAKARTA. Direktur Jenderal (Dirjen) Bina Keuangan Daerah (Keuda) Kementerian Dalam Negeri (Kemendagri) Mochamad Ardian Noervianto menyebut alokasi anggaran Insentif Tenaga Kesehatan Daerah (Inakesda) naik signifikan setelah dilakukan asistensi dan monitoring. Kenaikan itu terlihat pasca adanya teguran yang dialamatkan Mendagri kepada 19 kepala daerah yang alokasi Inakesda-nya masih di bawah 25%. “Kita melihat adanya kenaikan yang […]
Kategori: EKUIN
Delapan Inovasi dari Borneo Tunjukkan Eksistensinya
JAKARTA. Inovasi yang lahir di Kalimantan menunjukkan eksistensinya pada tahap Presentasi dan Wawancara Kompetisi Inovasi Pelayanan Publik (KIPP) 2021 hari ke-12. Dari tanah Borneo, delapan inovator mempresentasikan inovasi terbaiknya pada bidang kependudukan, kesehatan, dan pertanian. Inovasi pertama pada hari ini dipresentasikan oleh provinsi termuda di Indonesia, yakni Pemerintah Provinsi Kalimantan Utara. Gubernur Kalimantan Utara Zainal […]
Dukcapil “Subsidi” Provider Telko Sebesar Rp1,9 Triliun
JAKARTA. Ditjen Dukcapil Kementerian Dalam Negeri terus mendukung praktik baik dalam implementasi registrasi Kartu Perdana provider selular. Fokusnya adalah menolak kartu perdana yang dijual dengan sudah ada namanya. “Mari kita bangun ekosistem telekomunikasi yang lebih sehat. Mari bersama menggelorakan penjualan kartu prabayar yang betul-betul kosong, kartu yang belum ada nama penggunanya. Bagi masyarakat yang membeli […]
DANA Biller Subscription Bikin Kamu Disiplin Bayar Tagihan dan Terhindar dari Tunggakan
Melalui kapabilitas baru bernama ‘Subscription’ di fitur DANA Biller, pengguna DANA dapat mendaftarkan tagihan-tagihan atau pembayaran-pembayaran penting agar tidak lewat dari batas waktu pembayaran yang ditentukan
Finalis Top Inovasi Pelayanan Publik Telah Terpilih, Masyarakat Bisa Ajukan Keberatan
JAKARTA. Forum Group Discussion_ dengan Tim Panel Independen menghasilkan sejumlah proposal yang terpilih sebagai Finalis Top Inovasi Pelayanan Publik 2021. “Pertemuan ini menghasilkan Finalis Top Inovasi yang terdiri dari Top 99 Inovasi Pelayanan Publik Tahun 2021, Top 15 Replikasi Inovasi Pelayanan Publik Tahun 2021 dan Top 15 Kelompok Khusus Inovasi Pelayanan Publik Tahun 2021,” ujar […]
Sekjen Kementerian PUPR : Buat Rencana Program Tahun 2022 Lebih Realistis
JAKARTA. Kementerian Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat (PUPR) melalui Sekretariat Jenderal (Setjen) melakukan evaluasi enam bulan pelaksanaan anggaran Setjen tahun 2021 dan mematangkan program Setjen tahun 2022. Dukungan manajemen dari program-program Sekretariat Jenderal menjadi bagian penting dari pembangunan infrastruktur PUPR agar pelaksanaannya tepat mutu, tepat waktu, dan tepat administrasi sehingga memberikan manfaat yang sebesar-besarnya bagi […]
Gelar Istighotsah, Pelaku UMKM dan Petani Tebu di Jawa Timur Harapkan Perbaikan Permenperin 03/2021
Keprihatinan tersebut disuarakan dalam gerakan massa damai yang bertajuk “Istighotsah untuk Kesejahteraan Petani Tebu dan Pelaku UMKM Makanan Minuman di Jawa Timur,” yang dilaksanakan di Jawa Timur, Senin (14/06/2021)
Terkait Permenperin 03/2021 Industri Mamin Akan Terus Menderita, Ekonomi Jatim Bakal Terkontraksi
Lebih dari 37 persen ekonomi di Jawa Timur bergantung pada industri mamin. Permenperin tersebut juga memperburuk kondisi masyarakat di tengah pandemi karena ada sejumlah karyawan, distributor, reseller, dan mata rantai ekonomi yang bergantung dari industri mamin ini
BSI Berkolaborasi dengan MES dan Pertamina Salurkan Pembiayaan Pertashop untuk Pesantren
Penandatanganan nota kesepahaman dilakukan ditengah acara Silaturahmi Wakil Presiden Republik Indonesia bersama MES di kantor Bank Syariah Indonesia, The Tower Jakarta, Jumat (4/6)
DANA Bisnis Fokus Dorong UMKM Adaptif dan Berkembang di Era Digital
Kampanye pemerintah #BanggaBuatanIndonesia juga telah mendorong lajunya digitalisasi di kalangan pelaku UMKM.
Tidak Ada Postingan Lagi.
Tidak ada lagi halaman untuk dimuat.