JAKARTA. Kementerian Perdagangan (Kemendag) menargetkan bursa komoditas uang kripto Indonesia akan terbentuk paling lambat akhir tahun ini. Pembentukan bursa diatur Kemendag melalui Badan Pengawas Perdagangan Berjangka Komoditi (Bappebti). Wakil Menteri Perdagangan, Jerry Sambuaga mengatakan, Indonesia akan menjadi negara pertama di dunia yang memiliki bursa resmi uang kripto. “Kalau (bursa) ini jadi dibuat di akhir tahun […]
Pemerintah Selenggarakan Bimbingan Teknis Pengukuran Indeks Pengelolaan Keuangan Daerah
JAKARTA. Guna memperkenalkan pengukuran Indeks Pengelolaan Keuangan Daerah (IPKD), Badan Litbang Kemendagri menggelar bimbingan teknis (Bimtek) di Hotel Mercure Cikini Jakarta, Jumat s.d. Sabtu, (28–29/5/2021). Peserta bimtek tersebut di ikuti unsur Bappeda, BPKAD, Diskominfo, dan Badan Litbang dari Pemerintah Provinsi Jawa Tengah, Jawa Timur, Banten, dan Lampung. Daerah tersebut dipilih karena memiliki kemampuan keuangan daerah […]
Pemerintah Mengharuskan Penyelenggaraan Jasa Konstruksi Terakreditasi Sesuai UU
JAKARTA. Kementerian Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat (PUPR) melalui Lembaga Pengembangan Jasa Konstruksi (LPJK) melakukan Pencanangan Layanan Akreditasi, Lisensi Lembaga Sertifikasi Badan Usaha (LSBU), Rekomendasi Lembaga Sertifikasi Profesi (LSP) dan Sistem Informasi Material dan Peralatan Konstruksi (SIMPK). Pencanangan tersebut dilakukan Sekretaris Jenderal Kementerian PUPR M. Zainal Fatah diwakili Staf Ahli Bidang Ekonomi dan Investasi Dadang […]
Bersiap Tim Evaluasi Akan Mulai Menilai Proposal Inovasi Pelayanan Publik
JAKARTA. Kementerian Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi (PANRB) telah mengumumkan hasil seleksi administrasi pada Kompetisi Inovasi Pelayanan Publik (KIPP) 2021. Selanjutnya, sebanyak 1.619 proposal inovasi yang dinyatakan lolos seleksi administrasi akan dinilai oleh Tim Evaluasi (TE) KIPP 2021. Direncanakan, tahapan penilaian proposal ini akan dilakukan pada sepuluh hari kerja yakni terhitung dari 27 Mei […]
Data BPJS Kesehatan Diduga Bocor, Menteri Tjahjo Dukung Kemkominfo Usut Tuntas
JAKARTA. Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi (PANRB) Tjahjo Kumolo menyesalkan kebocoran data yang diduga berasal dari Badan Penyelenggara Jaminan Sosial (BPJS) Kesehatan. Menteri Tjahjo mendukung Kementerian Komunikasi dan Informatika untuk mengusut tuntas kebocoran data peserta BPJS Kesehatan, yang kemungkinan didalamnya terdapat data aparatur sipil negara (ASN). “Kami mendukung Kemkominfo untuk mengusut tuntas kejadian […]
24 Instansi Pemerintah Jadi ‘Pilot Project’ Penilaian Kinerja ASN
JAKARTA. Sebanyak 24 instansi pemerintah ditunjuk menjadi proyek percontohan atau _pilot project_ penilaian penerapan Manajemen Talenta ASN. Mereka menjadi langkah awal dalam penilaian ini karena memiliki Indeks Sistem Merit berkategori Sangat Baik pada tahun 2020 lalu. “Pemilihan 24 instansi pemerintah ini sebagai permulaan untuk memperbaiki manajemen talenta di instansi tersebut dan kemudian untuk memiliki rencana […]
Badan Litbang Kemendagri Perkuat Kehumasan dan Publikasi
JAKARTA. Badan Penelitian dan Pengembangan Kementerian Dalam Negeri (BPP Kemendagri) menggelar Rapat Optimalisasi Publikasi di lingkungan BPP dengan menggandeng Tim Humas Puspen Kemendagri. Kepala BPP Kemendagri Agus Fatoni, mendorong seluruh Pejabat dan ASN di lingkungan BPP untuk memaksimalkan media sosial sebagai sarana untuk publikasi kegiatan atau gagasan di institusi yang dipimpinnya. “Dengan sumber daya yang […]
Kemendagri Dorong Pemda Percepat Realisasi APBD untuk Atasi Pandemi Covid-19
JAKARTA. Kementerian Dalam Negeri (Kemendagri) mendorong Pemerintah Daerah mengambil langkah-langkah percepatan penyerapan APBD Tahun 2021 dengan fokus mengatasi pandemi Covid-19, termasuk di dalamnya juga mendorong pemulihan ekonomi dan peningkatan pelayanan publik di daerah. Hal itu disampaikan Sekretaris Jenderal (Sekjen) Kemendagri Muhammad Hudori dalam Rapat Koordinasi Pengelolaan Keuangan Daerah secara virtual, Rabu (19/5/2021). “Mendorong Pemda mengambil […]
Akselerasi Sistem Merit dengan Penilaian Penerapan Manajemen Talenta ASN
JAKARTA. Kementerian Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi (PANRB) terus mendorong instansi pemerintah agar menerapkan Manajemen Talenta Aparatur Sipil Negara (ASN). Salah satunya dengan mengimplementasikan penilaian penerapan Manajemen Talenta ASN di instansi pemerintah. Hal ini dilakukan agar sistem merit dapat diterapkan secara integral untuk mendorong pencapaian strategis pembangunan nasional serta optimalisasi pelayanan publik. Kebijakan mengenai […]
Ketua Umum KORPRI Nasional Imbau Pengurus Jaga Kode Etik ASN
JAKARTA. Ketua Umum (Ketum) Korps Pegawai Republik Indonesia (Korpri) Nasional Zudan Arif Fakrulloh mengimbau para pengurus KORPRI agar mampu menjaga kode etik Aparatur Sipil Negara (ASN). Hal itu disampaikannya dalam Pengukuhan Pengganti Antar Waktu (PAW) Dewan Pengurus KORPRI Kementerian Dalam Negeri (Kemendagri) Periode 2018-2023 di Kantor Kemendagri, Jakarta Pusat, Selasa (18/5/2021). “Di dalam tata kelola […]
Tidak Ada Postingan Lagi.
Tidak ada lagi halaman untuk dimuat.