DESENTRAL NEWS
DesentraL UPDATE
Gerakan Rakyat Cinta Indonesia (Gercin) Cetak Kader-Kader Loyalis NKRI
JAKARTA. Dewan Pimpinan Daerah Gerakan Rakyat Cinta Indonesia Provinsi Jawa Tengah terus bergerak untuk melakukan konsolidasi Organisi di DPC Gercin Indonesia Kabupaten Pemalang dan DPC Gercin Indonesia Kabupaten Tegal Provinsi Jawa Tengah. Pertemuan tersebut di adakan di Eva Purworejo baru-baru ini dan di hadiri oleh beberapa pengurus DPD Provinsi dan DPC Kabupaten Tegal dan Pemalang […]
SAKIP Desa, Implementasikan Reformasi Birokrasi dari Level Desa
SUMEDANG. Sistem Akuntabilitas Kinerja Instansi Pemerintah (SAKIP) Desa menjadi salah satu gebrakan reformasi birokrasi yang dilakukan oleh Pemerintah Kabupaten Sumedang. Implementasi SAKIP Desa yang dilakukan secara elektronik ini memacu pengelolaan anggaran desa menjadi berbasis kinerja dan berorientasi hasil. Diberlakukan sejak tahun 2019, kini SAKIP Desa sudah diimplementasikan di 270 desa se-Kabupaten Sumedang. Ditunjang dengan pengembangan […]
Dandim 1501/Ternate Dan Komunitas Biker Kodim 1501/Ternate, Ngetrail Sambil Bagi Sembako dan Masker
HALBAR. Dandim 1501/Ternate, Letkol Inf R Moch Iskandarmanto S.E, dan Komuitas Biker Kodim 1501/Ternate melakukan eksibisi (ngetrail) di wilayah Jasilo(Jailolo,Sahu,Ibu,Loloda) Kabupaten Halmahera Barat (Halbar) sambil memantau situasi dan beramal. Kegiatan ini dikemas dalam Bakti Sosial pemberian bantuan paket sembako kepada 50 Kepala Keluarga (KK) kurang mampu dan masker kepada warga umumnya serta memantau wilayah Jasilo […]
Oknum Polsek Kalideres Ini Bunuh Anggota TNI dan Warga Sipil, Hukum Mati Saja
JAKARTA. Seorang oknum polisi dari Polsek Kalideres, Polres Jakarta Barat, diduga kuat telah melakukan pembunuhan terhadap 1 orang anggota TNI dan 2 warga sipil, pada Kamis subuh, 25 Februari 2021. Peristiwa mengenaskan itu terjadi sekitar pukul 05.10 di Cafe RM Jl. Outer Ring Road RT. 04/06 Kelurahan Cengkareng Timur, Kecamatan Cengkareng, Jakarta Barat. Ketiga korban […]
Kepala Bappenas: Rakortekbang Simpul Penyelarasan Rencana Kerja Pusat-Daerah
JAKARTA. Menteri Perencanaan Pembangunan Nasional/Kepala Badan Perencanaan Pembangunan Nasional (Bappenas), Suharso Monoarfa menjelaskan, Rapat Koordinasi Teknis Perencanaan Pembangunan (Rakortekrenbang) merupakan simpul penyelarasan Rencana Kerja antara Pemerintah Pusat dan Pemerintah Daerah dalam rangka percepatan pembangunan. Hal itu disampaikannya dalam acara pembukaan Rakortekrenbang Tahun 2021, di Sasana Bhakti Praja, Gedung C Kemendagri, Jakarta Pusat, Kamis (25/2/2021). “Rakortekrenbang […]
Sinkronisasi Pembangunan Pusat-Daerah, Kemendagri Gelar Kortekrenbang 2021
JAKARTA. Kementerian Dalam Negeri (Kemendagri) menggelar Rapat Koordinasi Teknis Perencanaan Pembangunan (Rakortekrenbang) Tahun 2021. Acara diselenggarakan di Sasana Bhakti Praja Gedung C Kemendagri, Jakarta Pusat, Kamis (25/2/21), dan dibuka oleh Menteri PPN/Kepala Bappenas, Suharso Monoarfa. Dalam laporannya Plh. Dirjen Bina Pembangunan Daerah Kemendagri, Sri Purwaningsih mengatakan, Rapat Kordinasi Teknis Perencanaan Pembangunan (Rakortekrenbang) Tahun 2021 dilaksanakan […]
Vaksin Massal Covid-19 Pertama Untuk 1000 Tokoh Lintas Agama
JAKARTA. Kementerian Kesehatan bersama Kementerian Agama menggelar vaksinasi massal COVID-19 tahap pertama bagi 1000 tokoh lintas agama di Masjid Istiqlal Jakarta pada Selasa (23/2). Total sasaran diperkirakan mencapai 5000 orang yang ditargetkan rampung dalam waktu 5-6 hari. Adapun tenaga kesehatan dan vaksinator yang terlibat dalam vaksinasi COVID-19 ini, merupakan kolaborasi dari TNI, Polri, Dinas Kesehatan […]
OJK Diminta Segera Setujui Pencairan Kelebihan Dana Cadangan Bumiputera
JAKARTA. Kasus gagal bayar nasabah atau pemegang polis Asuransi Jiwa Bersama Bumiputera tak kunjung tuntas hingga di awal tahun baru 2021. Padahal ribuan bahkan ratusan ribu nasabahnya mengajukan klaim pencairan dananya, karena sudah habis kontrak. Bahkan ada yang sudah mengklaim sejak 2017, tapi hingga hari ini belum dibayarkan. Di sisi lain, manajemen Bumiputera mengalami dinamika […]
RI Mulai Targetkan Produksi Baterai Mobil Listrik pada 2023
Jakarta -Pemerintah telah menyiapkan entitas BUMN yang akan menangani proyek pengembangan baterai mobil listrik atau baterai mobil listrik di Indonesia. Menurut Wakil Menteri Badan Usaha Milik Negara Pahala Mansury, entitas itu adalah Indonesia Battery Corporation (IBC). Perusahaan induk atau holding ini ditargetkan terbentuk pada semester I/2021. Dia menjelaskan, holding IBC merupakan bentuk komitmen pemerintah dalam membangun industri baterai kendaraan […]
Tidak Ada Postingan Lagi.
Tidak ada lagi halaman untuk dimuat.