JAKARTA (DesentraLNEWS) – International Criminal Court (ICC) atau Pengadilan Kriminal Internasional disebut-sebut akan menerbitkan surat perintah penangkapan terhadap sejumlah pejabat tinggi Israel dalam waktu dekat. Di antara daftar nama pejabat tinggi Israel itu, tentu saja akan ada nama Perdana Menteri Benjamin Netanyahu. Lima pejabat Israel mengatakan secara anonim kepada The New York Times bahwa Netanyahu kemungkinan masuk […]
DESENTRAL NEWS
DesentraL UPDATE
Afsel Harap Surat Perintah Penangkapan Netanyahu Bisa Keluar Minggu Ini
AFSEL (DesentraLNEWS) – Kepresidenan Republik Afrika Selatan mengumumkan bahwa negaranya mengikuti dengan cermat penyelidikan yang memungkinkan Pengadilan Pidana Internasional mengeluarkan surat perintah penangkapan terhadap Perdana Menteri Israel Benjamin Netanyahu. Juru bicara kepresidenan Vincent Magwenya mengatakan dalam konferensi pers, Senin malam, bahwa negaranya mengharapkan Pengadilan Pidana Internasional mengeluarkan surat perintah penangkapan terhadap “Netanyahu” dalam minggu ini. “Kami […]
Aksi Boikot Produk Bikin McDonald’s Sulit Tingkatkan Penjualan
JAKARTA (DesentraLNEWS) – Perusahaan restoran cepat saji asal Amerika Serikat, McDonald’s, mengaku tak akan ada perubahan penjualan yang signifikan selama Israel masih melakukan agresi ke Palestina. Mereka mengakui aksi boikot benar-benar membebani penjualan dalam beberapa waktu terakhir. Chief Executive McDonald’s Chris Kempczinski mengakui, ada sedikit peningkatan laba kuartal pada Selasa (30/4). Namun, ia tak bisa […]
Imam Budi Hartono (IBH) Sah! Jadi Calon Walikota Depok Dari PKS di Pilwalkot 2024
DEPOK (DesentraLNEWS) – Wakil Walikota Depok Periode 2021-2024, Imam Budi Hartono atau yang akrab disapa IBH ini sudah ditunjuk dan direkomendasikan oleh DPP PKS untuk maju dalam kontestasi Pilkada Kota Depok 2024 yang akan dilakukan pada akhir November 2024. SK tersebut sudah turun dan disudah berada ditangan Ayah dari Muhammad Faruq ini yang saat ini […]
Brigadir Ridhal Jadi Pengawal Pengusaha Sejak 2021 Tanpa Izin
JAKARTA (DesentraLNEWS) – Kompolnas mempertanyakan soal prosedur Brigadir Ridhal Ali Tomi alias RAT yang mengawal pengusaha di Jakarta sejak 2021 yang disebut tanpa izin. Komisioner Kompolnas, Poengky Indarti mengatakan semestinya pimpinan Brigadir Ridhal mengetahui hal tersebut dan tidak bisa disebut tanpa izin. “Seharusnya sebagai pimpinan yang baik, pimpinan mencari dong, anggotanya ke mana? Masa 2 […]
Pemkab Bantaeng Gelar Rembuk Stunting 2024
BANTAENG (DesentraLNEWS) – Dalam rangka percepatan penurunan angka stunting melalui instrumen delapan aksi konvergensi percepatan penurunan stunting terintegrasi di Kabupaten Bantaeng, Pemerintahan Kabupaten Bantaeng melaksanakan kegiatan Rembuk Stunting (Aksi 3) Tahun 2024. Pelaksanaan Rembuk Stunting (Aksi 3) ini digelar di Ruang Pola Kantor Bupati Bantaeng, Senin (29/4/2024). Kegiatan dibuka secara resmi oleh Asisten 3 Sekretariat Daerah Bantaeng, […]
K.H. Ma’ruf Amin: Minta Timnas U23 Indonesia Kalahkan Irak agar Raih Tiket Olimpiade Paris
JAKARTA (DesentraLNEWS) – Tim Nasional (Timnas) U-23 Indonesia gagal melaju ke babak final Piala Asia U-23 2024 usai dikalahkan Uzbekistan dengan skor 2-0, pada laga yang berlangsung di Stadion Abdullah bin Khalifa, Doha, Qatar, Senin malam (29/04/2024) WIB. Menanggapi hal tersebut, Wakil Presiden (Wapres) K.H. Ma’ruf Amin mengungkapkan bahwa Timnas Indonesia sebenarnya telah bermain cukup […]
Jejak dan Karya Founding Fathers Dukung Palestina
Oleh : Nuim Hidayat (Direktur Forum Studi Sosial Politik Islam) Sabtu, 27 April lalu di Gedung DDII, Jakarta Pusat, saya dihadiahi buku yang menarik. Yang menyerahkan langsung penulisnya, Hadi Nur Ramadhan. Buku itu berjudul “Degup Cita Para Pendiri Bangsa untuk Palestina.” Selain Hadi, penulis buku ini adalah Pizaro Gozali Idrus. Dua anak muda ini kini dikenal […]
Kutip Fatwa Arab Saudi, Menag Yaqut Sebut Haji Non Prosedural Ibadah Hajinya Tidak Sah
JAKARTA (DesentraLNEWS) – Menteri Agama Yaqut Cholil Qoumas mengatakan siapapun yang melaksanakan ibadah haji secara non prosedural maka ibadahnya dianggap tidak sah. Hal itu dikatakan Yaqut dengan mengutip fatwa yang telah dikeluarkan Kerajaan Arab Saudi. “Pemerintah Saudi Arabia melalui fatwa yang dikeluarkan, siapapun jamaah haji yang akan menggunakan cara-cara yang tidak prosedural atas ibadah mereka, […]
Anies-Muhaimin Resmi Bubarkan Timnas AMIN
JAKARTA (DesentraLNEWS) – Mantan calon presiden dan wakil presiden Anies Baswedan dan Muhaimin Iskandar secara resmi membubarkan Tim Nasional Pemenangan Anies Baswedan-Muhaimin Iskandar atau disingkat Timnas AMIN. Pembubaran Timnas AMIN dilakukan sekaligus dengan silaturahim dan halal bi halal di kediaman Anies di kawasan Lebak Bulus, Jakarta Selatan, pada Selasa, 30 April 2024. Anies mengatakan, pembubaran Timnas […]
Tidak Ada Postingan Lagi.
Tidak ada lagi halaman untuk dimuat.